Hardisk merupakan salah satu hardware dari komputer yang memiliki fungsi utama sebagai penyimpan data. Hardisk diproduksi dengan kapasitas yang berfariasi dan dengan kecepatan putar yang tinggi. Kapasitas hardisk yang beredar di pasaran antara lain : 535 Mb, 10 Gb, 20 Gb, 40 Gb, 80 Gb, 320 Gb, 500 Gb, 1 Tera, dan akan bertambah lagi kapasitasnya. Rating yang tersedia juga bermacam-macam, seperti 12 volt – 0,3 amper, 5 volt – 0,5 amper DC ; 12 volt – 280 mili amper, 5 volt – 400 mili amper DC, dan lain-lain.
1.Platter
Komponen ini berfungsi sebagai penyimpanan data danmerupakan sebuah piringan atau plat yang bentuknya bulat serta memiliki pola – pola maknetis pada sisi permukaannya.
Komponen ini berfungsi sebagai penyimpanan data danmerupakan sebuah piringan atau plat yang bentuknya bulat serta memiliki pola – pola maknetis pada sisi permukaannya.
2. Spindel
Platter diletakkan pada sebuah poros yang disebut spindle. Poros ini memiliki sebuah penggerak yang berfungsi untuk memutar plat hardisk, semakin cepat putarannya, berarti hardisknya semakin baik.
Platter diletakkan pada sebuah poros yang disebut spindle. Poros ini memiliki sebuah penggerak yang berfungsi untuk memutar plat hardisk, semakin cepat putarannya, berarti hardisknya semakin baik.
3. Head
Head berfungsi membaca data pada permukaan plat danmerekam informasi didalamnya. merupakan piranti elektromagnetik yang ditempatkan pada permukaan plat dan menempel pda sebuah slider yang melekat pada sebuah tangkai yang dipasang permanen.
Head berfungsi membaca data pada permukaan plat danmerekam informasi didalamnya. merupakan piranti elektromagnetik yang ditempatkan pada permukaan plat dan menempel pda sebuah slider yang melekat pada sebuah tangkai yang dipasang permanen.
4. Logic Board
Berfungsi sebagai papan pengendali. Bertugas mengomunikasikan setiap pertukaran informasi yang diperlukan antara komponen-komponen hardisk dengan komponen-komponen komputer yang lain.
Pada dardisk juga terdapat rangkaian beberapa komponen elektronika seperti IC, resistor, kapasitor, dan sebagainya.
Berfungsi sebagai papan pengendali. Bertugas mengomunikasikan setiap pertukaran informasi yang diperlukan antara komponen-komponen hardisk dengan komponen-komponen komputer yang lain.
0 Komentar